Harus diakui bahwa Jose Mourinho merupakan salah satu pelatih terbaik di dunia. Bahkan pelatih asal Portugal ini dijuluki The Special One karena kecapannya melatih sebuah tim. Kini ia melatih AS Roma di Seri A.
Musim kepindahannya di AS Roma diwarnai dengan banyak kehebohan. Jose Mourinho kerap kali ditemui di ruang public selama 1 musim ini.
Kali ini SBOTOP akan membahas bagaimana performa Jose Mourinho setelah 1 musim bersama AS Roma.
Kurang Memasukan Selama di Seri A
Performa AS Roma di Seri A sangat fluktuatif. Di Awal musim AS Roma cukup baik bahkan mereka mendominasi seluruh permainan. Namun setelah jeda musim panas performa AS Roma kian memburuk. AS Roma bahkan kalah 1-3 dari Inter Milan dan hanya bermain imbang 1-1 melawan Napoli.
Kini mereka finish di urutan ke 6 klasemen Seri A dengan mengoleksi 63 poin. Berada tipis diatas Fiorentina yang mengoleksi 62 poin. Jika mereka bisa bermain konsisten, harusnya AS Roma setidaknya bisa bermain di Liga Champions untuk musim depan.
Membutuhkan Banyak Pemain
Banyak tantangan yang harus dihadapi Jose Mourinho di AS Roma. Kedalaman skuad AS Roma masih kurang, sehingga Jose Mourinho jelas perlu menambahkan pasukannya. Ia wajib mencari pemain potensial lain seperti Tammy Abraham.
Langkah Jose Mourinho membeli Tammy Abraham dari Chelsea jelas adalah pilihan yang tepat. Pemain ini menjelma menjadi pemain kunci AS Roma. Tammy Abraham bahkan menyumbang 17 gol di Seri A. Ia juga mencetak 9 gol di Liga Konferensi Eropa dan membawa AS Roma mendapatkan juara setelah 14 tahun puasa gelar.
Kini turnamen telah usai, pemain mendapatkan liburan musim panas mereka. Jose Mourinho bisa mencari pemain potensial sehingga bisa dimainkan di pra musim. Mengingat musim depan akan menjadi pekerjaan rumah yang berat bagi Jose Mourinho. Menurut rumor juga Jose Mourinho telah mengajukan kepada AS Roma untuk membeli banyak pemain guna menghadap musim 2022/2023.
Perlu Adaptasi Permainan
Tanpa merendahkan julukannya sebagai The Special One, jelas bahwa Jose Mourinho membutuhkan adaptasi terhadap sepak bola modern. Permainan Jose Mourinho dari tahun ke tahun hampir sama terus menerus.
Ini terlihat dari bagaimana permainan AS Roma yang sedikit keteran ketika bertemu Leicester City. Jose Mourinho tidak bisa bermain dengan bertahan atau parkir bus terus menerus.
Apalagi saat ini banyak fans sepakbola yang lebih menyukai permainan terbuka. Jika Jose Mourinho tidak melakukan banyak perubahan, tentu di musim depan ia akan banyak mendapatkan kritikan.
Itulah penilaian mengenai Jose Mourinho. Harus diakui dengan level skuad AS Roma saat ini, Jose Mourinho telah melakukan hal baik dengan memenangkan 1 piala.
Namun jelas AS Roma harus kembali berbenah jika mereka ingin bisa menjuarai Seri A. Terutama menghadapi Juventus, AC Milan dan Inter Milan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan